ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY. L DI DESA KARANGANYAR WILAYAH KERJA PUSKESMAS TIRTO 1 KABUPATEN PEKALONGAN
Pengarang : Amalia Musyarofah, Rini Kristiyanti
Kata Kunci   :Asuhan Kebidanan Komprehensif, Kehamilan Risiko Sangat Tinggi, Riwayat Sectio Caesarea, Riwayat Abortus
ABSTRAK
Musyarofah, Amalia, 2024. ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY.L DI DESA KARANGANYAR WILAYAH KERJA PUSKESMAS TIRTO 1 KABUPATEN PEKALONGAN. Laporan Tugas Akhir Diploma III Kebidanan Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan. Pembimbing LTA Rini Kristiyanti, SST.,M.keb.
Masalah kesehatan ibu dan anak merupakan masalah kesehatan yang perlu mendapat perhatian yang lebih karena mempunyai dampak yang besar terhadap pembangunan di bidang kesehatan dan meningkatkan kualitas sumber daya. Salah satu indikator derajat kesehatan masyarakat adalah Angka Kematian Ibu (AKI). Salah satu faktor risiko kehamilan adalah Riwayat Secsio Caesarea pada kehamilan yang lalu. Kematian ibu dapat disebabkan karena penyebab langsung dan tidak langsung.
Menurut Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No: HK.01.07/MENKES/312/2020 tentang Standar Profesi Perekam Medis dan Informasi Kesehatan disebutkan salah satu kompetensi yang harus dimiliki oleh seorang perekam medis adalah keterampilan klasifikasi klinis, kodefikasi penyakit dan masalah kesehatan lainnya serta prosedur klinis.
Asuhan kebidanan pada masa kehamilan dengan kehamilan risiko sangat tinggi Riwayat SC dan abortus pada Ny.L di Desa Karanganyar Wilayah Kerja Puskesmas Tirto 1 Kabupaten Pekalongan sudah dilakukan sesuai dengan kebutuhan pasien dan komplikasi pada masa kehamilan sesuai dengan kompetensi bidan ke-3.
Asuhan kebidanan pada masa persalinan pada Ny.L di Desa Karanganyar Wilayah Puskesmas Tirto 1 Kabupaten Pekalongan sudah sesuai dengan kebutuhan pasien dan kompetnsi bidan ke-4.
Asuhan kebidanan pada masa nifas pada Ny.L di Desa Karanganyar Wilayah Kerja Puskesmas Tirto 1 Kabupaten Pekalongan didapatkan masalah retensio plasenta namun dapat tertangani dengan baik. Asuhan yang diberikan sudah sesuai dengan kebutuhan Ny.L selama masa nifas dan kompetensi bidan ke-5.
Asuhan kebidanan selama bayi baru lahir dan neonatus By.Ny.L di Desa Karanganyar Wilayah Kerja Puskesmas Tirto 1 Kabupaten Pekalongan tidak ada penyulit apapun dan asuhan yang diberikan sudah sesuai dengan kebutuhan By.Ny.L selama neonatus dan kompetensi ke-6.
Kata Kunci : Asuhan Kebidanan Komprehensif, Kehamilan Risiko Sangat Tinggi, Riwayat Sectio Caesarea, Riwayat Abortus
Referensi
DAFTAR PUSTAKA
Ariani, Ayu Putri, A.K. (2017) Ilmu Gizi. 1st edn. Yogyakarta: Nuha Medika.
Astuti, S. et al. (2017) Asuhan Ibu dalam Masa Kehamilan Buku ajar Kebidanan-Antenatal Care (ANC). Edited by K.E. Dewi and R. Astikawati. Penerbit Erlangga.
Astutik, R.Y. (2019) Buku Ajar Asuhan Kebidanan Masa Nifas Dan Menyusui. 2nd edn. Edited by T. Ismail. Jakarta: Cv.Trans Info Media.
Dinkes, jawa tengah (2021) Profil Kesehatan Jawa Tengah Tahun 2021.
Kemenkes RI (2021) ‘Laporan Kinerja Kementerian Kesehatan 2021’, Kementrian Kesehatan RI, p. 23.
Kemenkes RI, 2017 (2017) ‘Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 28 Tahun 2017 Tentang Izin Dan Penyelenggaraan Praktik Bidan’, Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 28 Tahun 2017 Tentang Izin Dan Penyelenggaraan Praktik Bidan, Nomor 15(879), pp. 2004–2006.
Fatimah, S. and Yuliani, T. (2019) ‘Hubungan Kurang Energi Kronis (KEK) Pada Ibu Hamil Dengan Kejadian Berat Bayi Lahir Rendah (BBLR) Di Wilayah Kerja Puskesmas Rajadesa Tahun 2019’, Skripsi. Program Studi DIII Kebidanan Universitas Galuh.
Gustirini, R. (2021) ‘Perawatan Payudara Untuk Mencegah Bendungan ASI Pada Ibu Post Partum’, Midwifery care Jurnal, 2(1), pp. 9–14.
Koncoro, H., Lesmana, C.R. and Philipi, B. (2016) ‘Choledocholithiasis during Pregnancy’, The Indonesian Journal of Gastroenterology, Hepatology, and Digestive Endoscopy, 17(1), pp. 58–63.
Mutiarasari, D. (2019) ‘Hubungan Status Gizi Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil di Puskesmas Tinggede’, Jurnal Kesehatan Tadulako, pp. 42–48.
Arief Setiyoargo, Rea Ariyanti, Richard One Maxelly (2021) ' Hubungan Kelengkapan Anamnesa Formulir Gawat Darurat dengan Ketepatan Kode ICD 10 Sebab Eksternal Kasus Kecelakaan di Rumah Sakit Panti Nirmala Malang ', Jurnal Manajemen Informasi Kesehatan Indonesia, PP. 140
Dian Nintyasari Mustika, Dewi Puspitaningrum (2017) ' PEMERIKSAAN KADAR HEMOGLOBIN DAN URINE PADA IBU HAMIL DI LABORATORIUM KESEHATAN TERPADU UNIMUS', Jurnal Ilmu Kebidanan Fikkes Unimus, PP.526
PENERAPAN PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA BAHAYA KEHAMILAN UNTUK MENINGKATKAN PENGETAHUAN IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA UPTD PUSKESMAS PURWOSARI KEC. METRO UTARA TAHUN 2021 IMPLEMENTATION OF HEALTH EDUCATION REGARDING PREGNANCY HAZARD SIGN TO INCREASE KNOWLEDGE OF PREGNANT MOTHERS IN THE WORK AREA OF UPTD PUSKESMAS PURWOSARI KEC. NORTH METRO IN 2021 Hafifah Nabila1 , Tri Kesumadewi 2, Immawati3 1,2,3Akademi Keperawatan Dharma Wacana Metro Email: [email protected]
Damayanti, I. P. (2019). Asuhan Kebidanan Pada Ibu Hamil Dengan Ketidaknyamanan Sering BAK. Ensiklopedia of Journal, 1(4),
Rini, inggar utami. (2013). Perawatan Antenatal. Salemba Medika,
Nina Maria Desi, Nilatul Izah, (2023), 'JARAK KEHAMILAN UMUR DAN PARITAS DENGAN LAMA PERSALINAN KALA III',Jurnal Ilmiah Hospitaly, pp.197
PEMBERIAN KONSELING PADA IBU NIFAS HARI KE 29-42 MENGGUNAKAN ABPK DI PMB ERNITA KOTA PEKANBARU TAHUN 2022 Elza Fitri 1), Rika Andriyani 2), Miratu Megasari 3) Fakultas Kesehatan, Universitas Hang Tuah Pekanbaru 1) [email protected] 2) [email protected] 3) [email protected]
https://www.fimela.com/parenting/read/4310852/makanan-ibu-hamil-untuk-menambah-berat-badan-janin?page=2 diakses pada 18 Februari 2024 pada pukul 20:00 Wib
https://www.morulaivf.co.id/id/blog/manfaat-ubi-cilembu-untuk-ibu-hamil/ diakses pada 18 Februari 2024 pada pukul 22:00 Wib
Laila Afiliasi Puji Nuraini, "Naskah Publikasi Gambaran Faktor Penyebab "Intrauterine Growth Restriction" (IUGR) Di Rumah Sakit Khusus Ibu Dan Anak Sadewa Sleman",Stud Bidan Pendidik Diploma IV Universitas Asyiyah Yogyakarta,2017
Arli Suryawinata,Nurul Islamy, "Komplikasi Pada Kehamilan Dengan Riwayat Caesarian Section " Jurnal Agromedicine Pendidikan Ilmu Kedokteran,Universitas Lampung,2019
Maryuni, L.Anggraeni "Jurnal Ners Dan Kebidanan Indonesia Vol 4" Alma Ata Univerzity, 2016
Elza Wulandari, Pitri Subani, Samsulsia, "Hubungan Riwayat Abortus Dengan Retensio Plasenta Pada Ibu Bersalin". Jurnal Kebidanan Stikes Tri Mandiri Sakti Bengkulu. 2017
Dea Rosmayanti, Ryka Juaeriah, Neng Suaediah. :"Asuhan Kebidanan Dengan Partus Presipitatus Dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Dalam Kebidanan Di PMB "N" Kabupaten Bandung Tahun 2023
Mohd. Andalas, Cut Rika Maharani, Dkk. " Ketuban pecah dini dan tatalaksananya". Jurnal Kedokteran Syiah Kuala ISSN: 1412-1026 Volume 19, Number 3, Desember 2019. fakultas kedokteran Universitas syiah Kuala
Properti | Nilai Properti |
---|---|
Organisasi | Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan |
[email protected] | |
Alamat | Jl. Raya Pekajangan No. 1A Kedungwuni Pekalongan |
Telepon | (0285) 7832294 |
Tahun | 2024 |
Kota | Pekalongan |
Provinsi | Jawa Tengah |
Negara | Indonesia |