Image Description

Publikasi

Karya Ilmiah Mahasiswa

Pencarian Spesifik

Kunjungan

Web Analytics

Detail Record


Kembali Ke sebelumnya

ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY. S DI DESA PEGADEN TENGAH WILAYAH KERJA PUSKESMAS WONOPRINGGO KABUPATEN PEKALONGAN


Pengarang : Sukma Wulandari, Milatun Khanifah, Lia Dwi Prafit


Kata Kunci   :ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY. S DI DESA PEGADEN TENGAH WILAYAH KERJA PUSKESMAS WONOPRINGGO KABUPATEN PEKALONGAN

Kehamilan yang tidak dikelola dengan baik akan memberikan
komplikasi pada ibu dan janin dalam keadaan sehat dan aman. Dalam
prosesnya kehamilan tidak semuanya berjalan dengan lancar, ada beberapa
faktor yang menyebabkan kehamilan berisiko. Hal ini memungkinkan
terjadinya komplikasi selama kehamilan. Oleh karena itu, maka perlunya
meningkatkan deteksi sedini mungkin. Deteksi dini pada ibu hamil bisa
dilakukan dengan melakukan pemeriksaan kehamilan secara rutin (Imron &
Asih 2019, h. 5).
Salah satu faktor yang dapat mempengaruhi risiko saat kehamilan
adalah malpersentasi. Malpersentasi adalah bagian terendah janin yang
berada disegmen bawah Rahim, bukan belakang kepala. Malposisi adalah
petunjuk (presenting part) tidak berada dianterior. Secara epidermiologis
pada kehamilan tunggal didapatkan presentasi kepala sebesar 96,8%, bokong
2,7%, letak lintang 0,7%, majemuk 0,1%, muka 0,05%, dan dahi 0,01%
(Saifudin, 2016, h.582). Letak lintang adalah keadaan sumbu memanjang
janin kira-kira tegak lurus dengan sumbu memanjang tubuh ibu (Sukarni &
Margareth, 2019, h.257).

Referensi

-


Properti Nilai Properti
Organisasi Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan
Email [email protected]
Alamat Jl. Raya Pekajangan No. 1A Kedungwuni Pekalongan
Telepon (0285) 7832294
Tahun 2023
Kota Pekalongan
Provinsi Jawa Tengah
Negara Indonesia