ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY.F DI DESA PROTO WILAYAH KERJA PUSKESMAS KEDUNGWUNI I KABUPATEN PEKALONGAN
Pengarang : Fina Shalawati, Nina Zuhana, Wahyu Ersi
Kata Kunci   :ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
Umumnya ukuran yang dipakai untuk menilai baik buruknya keadaan pelayanan kebidanan (maternity care) dalam suatu Negara atau daerah ialah kematian maternal kebidanan (maternal mortality) (Saifudin 2009, h. 7). Berdasarkan Servei Demografi Kesehatan Indonesia (SDKI) tahun 2012, Angka Kematian Ibu (AKI) di Indonesia mencapai 359 per 100.000 kelahiran hidup (Kemenkes RI, 2014). Sedangkan target Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) tahun 2015-2019 angka kematian ibu 306 per 100.000 kelahiran hidup (Kemenkes RI, 2015).
Referensi
-
Properti | Nilai Properti |
---|---|
Organisasi | Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan |
[email protected] | |
Alamat | Jl. Raya Pekajangan No. 1A Kedungwuni Pekalongan |
Telepon | (0285) 7832294 |
Tahun | 2016 |
Kota | Pekalongan |
Provinsi | Jawa Tengah |
Negara | Indonesia |