Penerapan Senam Hipertensi Dan Relaksasi Nafas Dalam Untuk Menurunkan Tekanan Darah Pada keluarga Yang mengalami Hipertensi
Pengarang : Darwati Asolati Mien Ayati, Wiwiek Natalya
Kata Kunci   :Hipertensi,Senam Hipertensi,Relaksasi Nafas Dalam,Tekanan Darah
ABSTRAK
Penerapan Senam Hipertesi Dan Relaksasi Nafas Dalam Untuk Menurunkan Tekanan Darah Pada Keluarga Yang Mengalami Hipertensi
Darwati Asolati Mien Ayati1, Wiwiek Natalia2
Program Studi Diploma Tiga Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan
Hipertensi adalah terjadinya peningkatan tekanan darah diatas normal, yaitu tekanan sistolik lebih dari atau sama dengan 140 mmHg dan tekanan diastolik lebih dari atau sama dengan 90 mmHg. Terdapat 2 penanganan untuk meredakan hipertensi yaitu teknik farmakologi dan teknik non farmakologi. Teknik non farmakologi yang dapat diberikan salah satunya dengan senam hipertensi dan kombinasi relaksasi nafas dalam. Tujuan karya tulis ilmiah ini yaitu mengetahui efektifitas penerapan senam hipertensi dan relaksasi nafas dalam terhadap penurunan tekanan darah. Metode karya tulis ilmiah ini menggunakan rancangan studi kasus deskriptif. Subyek pada studi kasus ini adalah 2 keluarga yang mengalami hipertensi sedang yang diberikan senam hipertensi kombinasi relaksasi nafas dalam sebanyak 3 kali dalam seminggu selama 2 minggu. Hasil yang diperoleh klien 1 dengan tekanan darah awal 176/98 mmHg menjadi 120/80 mmHg, pada klien 2 dengan tekanan darah awal 160/100 mmHg menjadi 131/84 mmHg. Kesimpulan studi kasus ini yaitu senam hipertensi kombinasi relaksasi nafas dalam dapat menurunkan tekanan darah pada penderita hipertensi. Diharapkan klien dan tenaga kesehatan mampu menerapkan senam hipertensi kombinasi relaksasi nafas dalam untuk mengurangi tekanan darah.
Kata kunci : Hipertensi, Senam Hipertensi, Relaksasi Nafas Dalam, Tekanan Darah
6
Referensi
DAFTAR PUSTAKA
Anwari, M., Vidyawati,, R., Salamah, R., Refani, M., Winingsih, N., Yoga, D., Inna, R., & Susanto, T. (2018). Pengaruh Senam Antihipertensi Lansia Terhadap Penurunan Tekanan Darah Lansia Di Desa Kemuningsari Lor Kecamatan Panti Kabupaten Jember. The Indonesian journal of health science. 3(2). 160-164. https://doi.org/10.32528/ijhs.v0i0.1541
Aspiani, R.Y. (2016). Asuhan Klien GangguanKardiovaskular Aplikasi NIC dan NOC. Jakarta : Penerbit EGC.
Cahyanti, L. (2017) Penatalaksanaan Teknik RelaksasiNafas Dalam Pada Pasien Hipertensi UntukMengurangi Nyeri di RSUD dr. Loekmono Hadi Kudus. Jurnal Profesi Keperawatam. 4(2). 403-409. Diambil darihttps://prosiding.stikescendekiautamakudus.ac.id
Fhania, G.T., Intan, A.N., & Argarini, D. (2022). Analisis Asuhan Keperawatan Melalui IntervensiSenam Antihipertensi Pada Keluarga DenganDiagnosis Medis Hipertensi Di Kelurahan Jati Padang. Jurnal Kreativitas Pengabdian KepadaMasyarakat. 5(12). 4179- 4185. http://doi.org/10.33024/jkpm.v5i12.7579
Friedman. (2020). Buku Ajar Keperawatan Keluarga . Jakarta: EGC
Hariawan, H., & Tatisina, C.M. (2020). PelaksanaanPemberdayaan Keluarga dan Senam HipertensiSebagai Upaya Manajemen Diri PenderitaHipertensi. Jurnal Pengamas Kesehatan Sasambo. 1(2). 75- 79. Diambil darihttps://jkp.poltekkes-mataram.ac.id/index.php/pks
Harmilah, H., Palestin, B., Ratnawati, A., Prayogi, A. S., & Susilo, C. B. (2021). Hypertension Exercise Videos Reduce Blood Pressure of Hypertension Patients. 9, 296–299.
Hernawan, T., & Rosyid, F.N. (2018). PengaruhSenam Hipertensi Lansia Terhadap PenurunanTekanan Darah Lansia Dengan Hiperteni DipantiWreda Darma Bhakti Kelurahan PajangSurakarta. Jurnal Kesehatan. 10 (1). 26-31. Diambil darihttps://journals.ums.ac.id/index.php/jk/article/view/5489
Istianti, I., & Fijianto, D. (2021). Penerapan Tindakan Senam Hipertensi Untuk Menurunkan TekananDarah Pada Pasien Lansia. Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, 6(1). 585–589. https://doi.org/10.48144/prosiding.v1i.717
Izhar, M. D. (2017). Pengaruh Senam Lansia TerhadapTekanan Darah di Panti Sosial Tresna WerdhaBudi Luhur Jambi. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 17(1), 204–210. http://dx.doi.org/10.33087/jiubj.v17i1.116
Khoirunnisa, S. M., & Akhmad, A. D. (2019). Quality of life of patients with Hypertension in primary health care in Bandar Lampung. Indonesian Journal Of Pharmacy, 30(4), 309–315. https://doi.org/10.14499/indonesianjpharm30iss4pp309
Kurniawati, E. (2019). Efektifitas Teknik RelaksasiNafas Dalam Dan Relaksasi Otot ProgresifTerhadap Penurunan Tingkat Kecemasan Pada Pasien Pre Operasi Dengan General Asestesi Di RSU PKU Muhmamadiyah Bantul. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.
Lutfiana, D.A., & Margiyati, M. (2021). PenerapanTerapi Bekam Kering dalam MenurunkanTekanan Darah Pada Lansia Dengan Hipertensi di Wilayah Binaan Puskesmas Rowosari Semarang. Jurnal Keperawatan Sisthana, 6(2), 61- 70. https://doi.org/10.55606/SISTHANA.V612.79
Mahardhini, A., & Wahyuni, W. (2018). EfektifitasRelaksasi Otot Progresif Dan Relaksasi NafasDalam Terhadap Tekanan Darah Pada PenderitaHipertensi Di Desa Begal KecamatanKedunggalar Kabupaten Ngawi?Z. Jurnal the 7th University Research Colloqium. Stikes PKU Muhammadiyah Surakarta
Moonti, M.A., Rusmianingsih, N., Puspanegara, A., Heryanto, M.L., & Nugraha, M.D. (2022). Senam Hipertensi untuk Penderita Hipertensi. JurnalPemberdayaan Dan Pendidikan Kesehatan. 3(1). 44- 50. Doi: https://doi.org/10.34305/jppk.v2i01.529
Musa, E.C. (2022). Status gizi penderita hipertensi di wilayah kerja Puskesmas Kinilow Tomohon. Sam Ratulangi Journal of Public Health. 2(2). 60-67. https://doi.org/10.35801/srjoph.v2i2.38641
Nababan, T. (2022). Efektifitas terapi nafas dalamterhadap penurunan tekaan darah pada penderitahipertensi. Jurnal Keperawatan Priority. 5(1). 80-86. https://doi.org/10.34012/jukep.v5i1.2186
Nasuha., Widodo, D., & Widiani, E. (2016). PengaruhTeknik Relaksasi Nafas Dalam Terhadap Tingkat Kecemasan Pada Lansia Di Posyandu Lansia RwIv Dusun Dempok Desa Gading KembarKecamatan Jabung Kabupaten Malang. JurnalNursing News. 1(2). 53–62. https://doi.org/10.33366/nn.v1i2.423
Nurhidayat, S. (2019). Asuhan Keperawatan Pada Pasien Hipertensi . Ponorogo : UNMUH Ponorogo. Press
Nursalam. (2017). Metodologi Penelitian IlmuKeperawatan. Jakarta: Salemba Medika.
Oktaviani, G. A., Purwono, J., Ludiana. (2022). Penerapan Senam Hipertensi Terhadap TekananDarah Pasien Dengan Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Purwosari Kec. Metro Utara Tahun 2021. Jurnal Cendikia Muda. 2(2). 186-194. Diambil darihttps://jurnal.akperdharmawacana.ac.id/index.php/JWC/article/view/335
Purbaningrum., & Berliana, R. (2020). PengaruhSenam Hipertensi Terhadap Penurunan TekananDarah Pada Lansia Dengan Hipertensi. FakultasKeperawatan. Diploma Thesis : Universitas Bhakti Kencana Bandung
Rury (2019). Pengaruhh senam hipertensi terhadappenurunan tekanan darah pada penderitahipertensi. Jurnal Kesehatan Perawat. 9(2). 35-43. Diambil dari https://journal.umkt.ac.id/
Safitri, A., Pratiwi, M., Dewi, V.S., Fadhilah, N., Astuti, A., Rahayu, D.S., Sopiah, S., Nurjanah, D., Puspitasari, F.D., Suhartini, S., Ayu, L.G., Nuramaliyah, H., & Rahayu, L. (2023). Pendidikan Kesehatan Senam Hipertensi UntukMenurunkan Tekanan Darah Pada Warga Bina Sosial Di Panti Sosial Tresna Werdha Budi Mulia 2 Jakarta Barat 2023. Jurnal Rumpun IlmuKesehatan (JRIK). 3(2). 189- 193. https://doi.org/10.55606/jrik.v3i2.1959
Safitri, W., & Astuti, H.P. (2017). Pengaruh Senam Hipertensi Terhadap Penurunan Tekanan Darah Di Desa Blembem Wilayah Kerja PuskesmasGondangrejo. Jurnal Kesehatan Kusuma Husada. 8(2). 129-134. https://doi.org/10.34035/jk.v8i2.230
Sari. (2017). Berdamai Dengan Hipertensi. Jakarta: Bumi Medika
Sartika, A., Betrianita, Andri, J., Padila., & Nugraha, A. V. (2020). Senam Lansia MenurunkanTekanan Darah Pada Lansia. Journal of Telenursing (JOTING). 2(1). 11-20. DOI: https://doi.org/10.31539/joting.v2i1.1126
Setiawan. (2015). Hubungan Antara Tingkat Stress Dan Kecemasan Dengan Kejadian HipertensiPada Lansia Di Klinik Islamic Center Samarinda. Jurnal Ilmu Kesehatan. 5(1). 67- 75. Diambil darihttps://journals.umkt.ac.id/index.php/jik/article/view/53
Siswanto, Susila & Suryanto. (2015). MetodologiPenelitian Kesehatan Dan Kedokteran. Yogyakarta: Bursa Ilmu.
Sormin, T. (2018). Pengaruh Terapi Bekam TerhadapTekanan Darah Penderita Hipertensi. JurnalIlmiah Keperawatan Sai Betik. 14(02). 123- 128. https://doi.org/10.26630/jkep.v14i2.1294
Tandialo, D. I., Safruddin., & Asfar, A. (2022). Pengaruh teknik relaksasi napas dalam terhadappenurunan tekanan darah pasien hipertensi. Window Of Nursing Jurnal. 3(2). 115- 122. Doi: https://doi.org/10.33096/won.v3i2.54
Tim Pokja SDKI DPP PPNI. (2016). StandarDiagnosis Keperawatan Indonesia. Jakarta Selatan: Dewan Pengurus Pusat PersatuanPerawat Nasional Indonesia.
Tim Pokja SIKI DPP PPNI. (2018). Standar IntervensiKeperawatan Indonesia. Jakarta Selatan: Dewan Pengurus Pusat Persatuan Perawat Nasional Indonesia.
Tim Pokja SLKI DPP PPNI. (2019). Standar LuaranKeperawatan Indonesia. Jakarta Selatan: Dewan Pengurus Pusat Persatuan Perawat Nasional Indonesia
Tim Riskesdas. (2018). Laporan Provinsi Jawa Trngah Riskesdas 2018. Jakarta: Lembaga Penerbit Badan Penelitian dan PengembanganKesehatan (LPB).
Trisnawan, A. (2019). Mengenal Hipertensi. Semarang: Mutiara Aksara
Ulfa, U.M., Rahman, H.F., & Fauzi, A.K. (2022). Pengaruh Senam Hipertensi Terhadap TekananDarah, Frekuensi Nadi, Dan Kolesterol Pada Klien Hipertensi Di Puskesmas Jabung Sisir Probolinggo. Jurnal Keperawatan Profesional. 10(1). 100-106. https://doi.org/10.33650/jkp.v10i1.3407
Properti | Nilai Properti |
---|---|
Organisasi | Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan |
[email protected] | |
Alamat | Jl. Raya Pekajangan No. 1A Kedungwuni Pekalongan |
Telepon | (0285) 7832294 |
Tahun | 2024 |
Kota | Pekalongan |
Provinsi | Jawa Tengah |
Negara | Indonesia |