RANCANG BANGUN SISTEM PENGENDALIAN SUHU DAN KELEMBAPAN DENGAN PEMANTAUAN IOT (Internet Of Things)
Pengarang : Anda Fatma, Ghoni Musyahar, M. Freza Prata
Kata Kunci   :Kata kunci : Internet Of Things (IoT), Sistem pengendalian, Monitoring, Sensor, dan produktivitas peternakan.
Kendali jarak jauh yang di sebut IoT atau Internet of Things merupakan bentuk teknologi yang membantu para peternak dalam mengontrol dan mengendalikan peternakan yang berbasis modern, dengan salah satu keandalannya untuk mengendalikan suhu dan kelembapan kandang ayam. Rancang bangun dengan mengembangkan sistem pengendalian suhu dan kelembapan dengan pemantauan internet of things (IoT) ini bertujuan untuk meningkatkan efisiensi pengolahan peternak ayam melalui tingkat produktivitas peternakannya. Sistem pengendalian suhu dan kelembapan pada kandang ayam ini sangat penting dan sangat membantu para peternak ayam apalagi dengan dilengkapi pemantauan atau Monitoring adalah proses pengumpulan data, pemantauan, perhitungan atau pengamatan pada suatu objek Pada sistem ini menggunakan sensor DHT22 untuk membaca suhu dan kelembapan dalam kandang secara real time, kemudian data yang dibaca oleh sensor dikirimkan ke Telegram melalui Esp. Hasil pengujian alat yang berupa data dari sensor DHT22 menunjukan pemantauan suhu dan kelembapan pada kandang dari jarak jauh dapat dilakukan dengan menggunakan aplikasi telegram berbasis IoT (Internet Of Things).
Referensi
[1]
j. pandey, R. E. Osak and S. p. Pangemanan, "ANALISIS KELAYAKAN USAHA AYAM PEDAGING POLA KEMITRAAN," Jurnal EMBA, vol. 10, no. 2, 2 April 2022.
[2]
M. Affandi, "RANCANG BANGUN SISTEM PEMBERI PAKAN OTOMATIS PADA AYAM PEDAGING BERBASIS PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA (PLTS)," Jurnal Teknik, pp. 9-13, 2023.
[3]
G. Turesna, Andriana, S. abdurrahman and M. r. n. Syarip, "Perancangan dan Pembuatan sistem monitoring suhu dan kelembapan kandang untuk meningkatkan produktivitas ayam boiler," TIARSIE, vol. 17, no. 1, 2020.
[4]
T. Hadyanto and M. F. Amrullah, "Sistem Monitoring Suhu dan Kelembapan pada kandang ayam boiler berbasis internet of things," Jurnal teknologi dan sistem tertanam, vol. 0.2, pp. 9-22, 2022.
[5]
N. A. Setianto, I. H. Aunurrohman and V. Armelia, "Produktifitas peternakan ayam boiler menggunakan tipe kandang semi closed house pola kemitraaan perusahaan di kabupaten kebumen," Prosiding Seminar Teknologi dan Argobisnis Peternakan VIII-Webinar, 24-25 Mei 2021.
[6]
H. F. A. Setianingsih and S. , "Sistem Pengontrolan dan monitoring pada kandang ayam boiler berbasis iot," Jurnal Informatika dan Rekayasa Perangkat Lunak (JATIKA), vol. 3, no. 1, pp. 117-128, 30 Maret 2022.
[7]
J. A. Prabowo and H. Dhika, "Safe Routing Model and Balanced Load Model for wireless sensor Network," Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi, vol. 5, no. 1, p. 44, 2021.
[8]
Y. Efendi, "Internet Of Things (IoT) Sistem Pengendalian Lampu menggunakan Rasepberry Pi Berbasis Mobile," Jurnal Ilmiah Ilmu Komputer, vol. 4, no. 1, 2018.
[9]
S. P. Santosa and R. W. Nugroho, "Rancang Bangun Alat Pintu Geser Otomatis Menggunakan Motor Dc 24 V," Jurnal Ilmiah Elektronika, vol. 9, no. 1, 1 Januari 2021.
[10]
www.elektrohendry.com
[11]
D. Satria and L. Wati, "Prototype robot lengan pemindahan barang dengan kendali manusia berbasis arduino uno," 2019.
[12]
A. H. Septadi, "Perbandingan Akurasi Pengukuran Suhu dan Kelembapan Antara sensor DHT11 dan DHT 22," Infotel, vol. 6, 2 November 2014.
[13]
C. Roy, "Rancang bangun sistem monitoring area parkir kosong pada pusat pembelanjaan berbasis IOT dengan Telegram BOT," Teknik Elektronika, vol. 11, 2022.
[14]
J. N. Wati, M. Yantidewi and U. A. Deta, "Pengaruh Jumlah Lampu Pijar Terhadap Suhu Mesin Penetas Telur Berbasis Rasepbarry Pi," Jurnal KOLABORATIF SAINS, vol. 6, no. 7, p. 577, Juli 2023.
[15]
L. M. Ibrahim, "Tugas Akhir Prototype pengendali suhu ruangan mesin tenun air jet loom (AJL) Berbasis Arduino UNO," Jurnal Teknik Elektronika, p. 52, 2018.
Properti | Nilai Properti |
---|---|
Organisasi | Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan |
[email protected] | |
Alamat | Jl. Raya Pekajangan No. 1A Kedungwuni Pekalongan |
Telepon | (0285) 7832294 |
Tahun | 2024 |
Kota | Pekalongan |
Provinsi | Jawa Tengah |
Negara | Indonesia |