Pengaruh Sistem Pengendalian Internal, Kompetensi Aparatur Desa, Kesesuaian Kompensasi dan Transparansi terhadap Pencegahan Fraud dalam Pengelolaan Keuangan Desa dengan Moralitas Individu sebagai Variabel Moderasi (Studi Kasus pada Pemerintah Desa di Kabupaten Pemalang)
Pengarang : Ameliyatul Khasanah, Sobrotul Imtikhanah, Muhammad Fithrayudi Triatma
Kata Kunci   :Kata Kunci: Pencegahan fraud keuangan desa, sistem pengendalian internal, kompetensi aparatur desa, kesesuaian kompensasi, transparansi dan moralitas individu
Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris mengenai pengaruh sistem pengendalian
internal, kompetensi aparatur desa, kesesuaian kompensasi dan transpaaransi terhadap pencegahan
fraud dalam pengelolaan keuangan desa dengan moralitas individu sebagai variabel moderasi baik
secara parsial maupun simultan. Populasi dalam penelitian ini adalah Kepala Desa, Sekertaris Desa dan
Kaur Keuangan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan sumber data primer yang
diperoleh secara langsung melalui kuesioner yang dibagikan kepada Pemerintah Desa di Kabupaten
Pemalang. Jumlah sampel pada penelitian ini sebanyak 102 responden. Metode pengambilan sampel
yang digunakan adalah accidental sampling dan teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis regresi
linier berganda dengan bantuan aplikasi IBM SPSS Statistics 23. Hasil analisis data pada penelitian ini
menyimpulkan bahwa sebelum adanya moderasi, variabel sistem pengendalian internal, kesesuaian
kompensasi dan transparansi berpengaruh terhadap pencegahan fraud dala pengelolaan keuangan desa
sedangkan variabel kompetensi aparatur desa tidak berpengaruh terhadap pencegahan fraud dalam
pengelolaan keuangan desa. Setelah adanya moderasi dari variabel moralitas individu hasilnya sama
seperti sebelum adanya moderasi, dimana variabel sistem pengendalian internal, kesesuaian
kompensasi, dan transparansi berpengaruh terhadap pencegahan fraud dalam pengelolaan keuangan
desa dan diperkuat dengan moralitas individu. Sedangkan variabel moderasi moralitas individu tidak
dapat memoderasi hubungan antara variabel kompetensi aparatur desa terhadap pencegahan fraud
dalam pengelolaan keuangan desa. Berdasarkan hasil pengujian koefisien determinasi dapat diketahui
bahwa pencegahan fraud dalam pengelolaan keuangan desa dapat dijelaskan 43,6% oleh variabel
independen dalam penelitian ini.
Kata Kunci: Pencegahan fraud keuangan desa, sistem pengendalian internal, kompetensi aparatur desa,
kesesuaian kompensasi, transparansi dan moralitas individu
Referensi
DAFTAR PUSTAKA
Anandita, & Frida. (2021). "Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pencegahan Fraud dalam Pengelolaan Keuangan Desa". Jurnal AKNEMIKA.
Anandya, K. R., & Werastuti, D. S. (2020). Pengaruh Whistleblowing System, Budaya Organisasi dan Moralitas Individu Terhadap Pencegahan Fraud pada PT. Pelabuhan Indonesia III (Persero) Benoa Bali. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika, 185-194.
Andika, S. (2022). "Pengaruh Transparansi, Akuntabilitas dan Partisipasi Masyarakat Terhadap Pengelolaan Keuangan Desa Pabenaan Kecamatan Keritang Kabupaten Indragiri Hilir". Skripsi.
Ariastuti, N. M., Andayani W, R. D., & Yuliantari, N. Y. (2020). Pengaruh Pengendlian Internal, Moralitas, dan Penerapan Good Corporate Governance Terhadap Pencegahan Fraud Pada LPD SE- Kecamatan Denpasar Utara. Hita Akuntansi dan Keuangan, 798-824.
Ayu, I., & Cita, P. (2021). "Pengaruh Moralitas Individu, Komitmen Organisasi dan Whistleblowing System Terhadap Pencegahan Kecurangan dalam Pengelolaan Keuangan Desa (Studi Empiris pada Desa se-Kecamatan Mengwi)". Hita Akuntansi dan Keuangan.
Ayu, N. K. (2021). "Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Sistem Pengendalian Internal, Moralitas dan Whistleblowing Terhadap Pencegahan Kecurangan (Fraud) Pengelolaan Dana Desa (Studi Empiris pada Desa Se-Kecamatan Payangan)". Hita Akuntansi dan Keuangan.
Biduri, S., Fitriyah, H., & Febriana, P. (2022). Pencegahan Fraud Dalam Pengelolaan Alokasi Dana. Riset & Jurnal Akuntansi, 4021-4036.
Djpk. (2019). Rincian Dana Desa Menurut Kabupaten/Kota TA 2020. Retrieved Januari 2, 2023 pukul 03.14, from djpk.kemenkeu.go.id: https://djpk.kemenkeu.go.id/wp-content/uploads/2019/09/07-DANA-DESA
Djpk. (2021). Rincian Alokasi Dana Desa Menurut Provinsi/Kabupaten/Kota TA 2021. Retrieved Januari 2, 2023 pukul 03.00, from djpk.kemenkeu.go.id: https://djpk.kemenkeu.go.id/wp/content/uploads/2020/09/Dana-Desa_rotated.pdf
djpk.kemenkeu.go.id. (2019, Juli 9). Dana Desa. Retrieved Desember 29, 2022, pukul 13.00, from https://djpk.kemenkeu.go.id/wp-content/uploads/2019/09/7-DANA-DESA.pdf
djpk.kemenkeu.go.id. (2020). Dana Desa. Retrieved Desember 29, 2022, pukul 13.01, from https://djpk.kemenkeu.go.id/wp-content/uploads/2020/09/Dana-Desa-rotated.pdf
Doni Reynaldi et al. (2022). "Pengaruh Pengendalian Internal dan Kompensasi Terhadap Pencegahan Fraud di PT Mega Finance Tanjungsari". Indonesian Journal of Economics and Management, 240-247.
Eka, P. (2022). "Pengaruh Sistem Pengendalian Internal, Keadilan Organisasi, Kompetensi Aparatur, dan Moralitas Aparat Terhadap Pencegahan Fraud". Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan, 103-112.
Elisa, R. (2022). "Pengaruh Transparansi, Akuntabilitas dan Partisipasi Masyarakat Terhadap Pengelolaan Keuangan Desa (Studi Kasus pada Desa di Kecamatan Tanah Kampung Kota Sungai Penuh)". Skripsi.
Eri Noprianto et al. (2020). "Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kecenderungan Fraud dalam Pengelolaan Keuangan di Desa Se-Kecamatan Pelepat Ilir Kabupaten Bungo". Jurnal Akuntansi dan Keuangan Universitas Jambi, 258-267.
Evia Lestari, I. M., & Ayu, P. C. (2021). Pengaruh Moralitas Individu, Komitmen Organisasi Dan Whistleblowing System Terhadap Pencegahan Kecurangan (Fraud) Dalam Pengelolaan Keuangan Desa (Studi Empiris Pada Desa Se-Kecamatan Mengwi). Hita Akuntansi dan Keuangan Universitas Hindu Indonesia, 101-116.
Fahreza, M. B., Nugroho, W. S., & Purwantin, A. H. (2022). Pengaruh Kepatuhan Pelaporan Keuangan, Sistem Pengendalian Internal, Whistleblowing System, Dan Kompetensi Aparatur Desa Terhadap Pencegahan Fraud Pengelolaan Dana Desa (Studi Empiris Pada Desa Di Kecamatan Kemiri Kabupaten Purworejo). Business and Economics Conference in Utilization of Modern Technology, 584-605.
Faizzatus et al. (2022). "Pengaruh Transparansi, Akuntabilitas dan Peran Perangkat Desa Terhadap Pengelolaan Keuangan Desa (Studi Empiris pada Desa Se-Kecamatan Suralaga Kabupaten Lombok Timur)". Jurnal Risma.
Fajariyah, D., & Carolina, A. (2023). Pengaruh Religiusitas, Leadership dan Budaya Organisasi Terhadap Pencegahan Fraud pada Ekowisata Mangrove. AKUNTANSI DEWANTARA VOL. 7 NO. 1 APRIL 2023, 81 - 90.
Faridatul, I. (2020). "Pengaruh Kompetensi Aparatur Desa, Moralitas, Sistem Pengendalian Internal dan Whistleblowing Terhadap Pencegahan Fraud dalam Pengelolaan Dana Desa di Kecamatan Wajak". Jurnal Riset Mahasiswa Akuntansi.
Farochi, M. F., & Nugroho, A. D. (2022). Pengaruh Pengendalian Internal dan Good Corporate Governance terhadap Pencegahan Fraud. Jurnal Penelitian dan Pengembangan Sains dan Humaniora, 86-92.
Fudji, S., & Erna. (2021). "Analisis Pengaruh Kesesuaian Kompensasi, Kepatuhan Sistem Pengendalian dan Komitmen Organisasi Terhadap Kecurangan (Fraud) pada Pegawai di Instansi Pemerintah Kota Salatiga". Dinamika Akuntansi, Keuangan dan Perbankan, 107-120.
Gharin, E., & Hero, P. (2022). "Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pencegahan Fraud dalam Pengelolaan APBDes di Kecamatan Prambon". Equilibrium, 28-34.
Ghozali, I. (2016). Analisis Aplikasi Multivariate Dengan Program IBM SPSS 23. Semarang: Universitas Diponegoro.
Ghozali, I. (2016). Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Glenardy, Romi, M., Ricky, & Wulandari, B. (2022). Pengaruh Audit Internal, Pengendalian Internal, Kualitas Audit, Good Corporate Governance, Terhadap Pencegahan Kecurangan (Fraud) Pada Bank BCA Area Medan . JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi), 210-221.
Gondodiyoto, S. (2007). Audit Sistem Informasi dan Pendekatan CobIT. Jakarta: Mitra Wacana Media.
Harahap, D. P., Nasrizal, Indrawati, N., & Sandri, S. H. (2022). Pengaruh Internal Audit Dan Whistleblowing System Terhadap Pencegahan Fraud Dengan Moralitas Individu Sebagai Variabel Moderator (Studi Empiris Pada Bank Perkreditan Rakyat Di Provinsi Riau). Jurnal Akuntansi & Ekonomika, 82-91.
Harahap, D. S., Nazrizal, Indrawati, N., & Sandri, S. H. (2022). Pengaruh Internal Audit Dan Whistleblowing System Terhadap Pencegahan Fraud Dengan Moralitas Individu Sebagai Variabel Moderator (Studi Empiris Pada Bank Perkreditan Rakyat Di Provinsi Riau) . Jurnal Akuntansi & Ekonomika, 82-91.
Hikmah, L. (2020). "Pengaruh Transparansi, Akuntabilitas dan Responsif Terhadap Pengelolaan Keuangan Desa di Desa Kedungringin Kecamatan Muncar Kabupaten Banyuwangi". Skripsi.
Humas. (2022, Februari 19). Pemanfaatan Dana Desa Tahun 2021 dan Prioritas Pemanfaatan Dana Desa Tahun 2022. Retrieved Januari 2, 2023 pukul 02.09, from setkab.go.id: https://setkab.go.id/pemanfaatan-dana-desa-tahun-2021-dan-rioritas-pemafaatan-dana-desa-tahun-2022/#:~:text=Tahun%202021%2C%20total%20Pagu%20Dana,85%20triliun%20pada%2074.939%20desa
Ida, A., & Putu, C. (2021). "Pengaruh Moralitas Individu, Komitmen Organisasi dan Whistleblowing System Terhadap Pencegahan Kecurangan dalam Pengelolaan Keuangan Desa (Studi Empiris pada Desa Se-Kecamatan Mengwi)". Hita Akuntansi dan Keuangan, 101-116.
Indonesia Corruption Watch. (2022, November 22). Tren Penindakan Kasus Korupsi Semester 1 Tahun 2022. Retrieved Januari 2, 2023 pukul 13.35, from antikorupsi.org: https://antikorupsi.org/id/tren-penindakan-kasus-korupsi-semester-1-tahun-2022
Indrapraja, M. D., Agusti, R., & Mela, N. F. (2021). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Oranisasi, Kompetensi dan Religiusitas Terhadap Kecurangan (Fraud) Aparatur Sipil Negara. Jurnal Kajian Akuntansi dan Bisnis Terkini, 166-183.
Jannah, S. F. (2016). Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Pencegahan Fraud Di Bank Perkreditan Rakyat (Studi Pada Bank Perkreditan Rakyat di Surabaya). AKRUAL Jurnal Akuntansi, 177-191.
Kadek, W., & Ni, W. (2021). "Pengaruh Kompetensi Aparatur Desa, Moralitas Individu dan Budaya Organisasi Terhadap Pencegahan Kecurangan dalam Pengelolaan Keuangan Desa (Studi Empiris pada Pemerintah Desa Se-Kota Denpasar". Hita Akuntansi dan Keuangan.
Kemenko. (2022). Kemenko PMK Koordinasikan Pelaksanaan Kebijakan Dana Desa. Retrieved Januari 2, 2023 pukul 02.24, from www.kemenko.go.id: https://www.kemenkopmk.go.id/kemenko-pmk-koordinasikan-pelaksanaan-kebijakan-dana-desa
Kementerian Kuangan Republik Indonesia. (2017). Pengelolaan Transfer ke Daerah dan Dana Desa. Retrieved Desember 28, 2022, pukul 03.02, from JDIH BPK RI: https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/112644/pmk-no-50pmk07-2017
Kurniawan, P. C., & Izzaty, K. N. (2019). Pengaruh Good Corporate Governance dan Pengendalian Internal Terhadap Pencegahan Fraud. ECONBANK: Journal of Economics and Banking, 55-60.
Kusuma Wardana, I. A., Sujana, E., & Wahyuni, M. A. (2017). Pengaruh Pengendalian Internal, Whistleblowing System, dan Moralitas Aparat Terhadap Pencegahan Fraud Pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Buleleng. e-journal S1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha.
Luluk. (2019, Maret 1). Teori-Teori Kecurangan. Retrieved Februari 3, 2023, pukul 02.58, from Core Accounting Indonesia: http://coreaccountingindonesia.com/2019/03/teori-teori-kecurangan.html
Made Ayu et al. (2020). "Pengaruh Pengendalian Internal, Komitmen Organisasi dan Kompensasi dalam Pencegahan Fraud Pengadaan Barang pada Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Badung Mangusada". Jurnal Kharisma.
Melati, R., Agustiawan, & Rodiah, S. (2022). Pengaruh Budaya Organisasi, Proactive Fraud Audit, Whistleblowing, Dan Pengendalian Internal Terhadap Pencegahan Kecurangan Dalam Pengelolaan Dana Bos (Studi Empiris Pada Sekolah-Sekolah Di Pekanbaru). Accounting and Management Journal Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Riau, Vol 6.
Mersa, N. A., Sailawati, & Malini, N. L. (2021). Pengaruh Whistleblowing System, Sistem Pengendalian Internal, Budaya Organisasi, dan Keadilan Organisasi Terhadap Pencegahan Kecurangan. Jurnal Politeknik Caltex Riau, 85-92.
Muhammad, A. R., & Rahardja, E. (2021). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Dengan Komitmen Organisasional Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada Karyawan Kantor PT. Pos Indonesia Kudus). DIPONEGORO JOURNAL OF MANAGEMENT, 1-12.
Mulyadi, A. (2022, November 31). Anggaran Dana Desa di Pemalang Berkurang Rp20 Miliar di Tahun 2023. Retrieved Januari 2, 2023 pukul 03.16, from radartegal.com: https://radartegal.disway.id/read/653794/anggaran-dana-desa-di-pemalang-berkurang-rp20-miliar-di-tahun-2023
Neni Nurhayati. (2022). "Komitmen Organisasi, Pengendalian Internal, Kesesuaian Kompensasi terhadap Kecurangan Pengelolaan Keauangan Desa dengan Moralitas Individu sebagai Variabel Moderasi". Jurnal Penelitian Universitas Kuningan, 114-136.
Ni Wayan Yuniasih et al. (2022). "Moderasi Keyakinan Hukum Karma dan Moralitas pada Hubungan Whistleblowing dan Pencegahan Fraud". Buletin Studi Ekonomi, 9-18.
Ni, M., & Putu, Y. (2020). "Pengaruh Pengendalian Internal, Moralitas dan Penerapan Good Coorporate Governance Terhadap Pencegahan Fraud pada LPD Se-Kecamatan Denpasar Utara". Hita Akuntansi dan Keuangan, 798-824.
Nur, A. C., & Guntur, M. (2021). Analisis Kebijakan Publik. Makasar: Badan Penerbit Universitas Negri Makasar.
Nyoria Anggraeni et al. (2021). "Pengaruh Whistleblowing System, Sistem Pengendalian Internal, Budaya Organisasi dan Keadilan Organisasi Terhadap Pencegahan Kecurangan". Jurnal Politeknik Caltex Riau, 85-92.
Oktavia, R. (2021). Pengaruh Kompetensi Aparatur Desa, Moralitas,Dan Sistem Pengendalian Internal Terhadap Dan Sistem Pengendalian Internal Terhadap Pencegahan Fraud Dalam Pengelolaan Dana Desa Dengan Budaya Organisasi Sebagai Variabel Pemoderasi (Studi Pada Pemerintahan Des. UNIVERSITAS WIDYA DHARMA.
Pemendagri No. 108 Tahun 2017. (2017). Pemendagri No. 108 Tahun 2017 Tentang Kompetensi Pemerintah.
Pemendagri No.20 Tahun 2018. (2018). Pemendagri No.20 Tahun 2018 Tentang Pengelolaan Keuangan Desa.
PP No.60 Tahun 2008. (2008). Peraturan Pemerintah No.60 Tahun 2008 Tentang Sistem Pengendalian Internal.
PP Nomor 8 Tahun 2016. (2016). Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2016 Tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2014.
Pratiwi, I. (2020). Pengaruh Peran Komite Audit Dan Audit Internal Terhadap Penerapan Good Corporate Governance. Jakarta: STEI Jakarta.
Puspitanisa, W., & Purnamasari, P. (2021). Pengaruh Whistleblowing System dan Kompetensi Sumber Daya Manusia terhadap Pencegahan Fraud. Journal Riset Akuntansi, 42-46.
Putu, A., & Made, A. (2020). "Pengaruh Kompetensi Aparatur Desa, Efektivitas Pengendalian Internal dan Moral Sensitivity Terhadap Pencegahan Fraud dalam Pengelolaan Keuangan Desa". Jurnal VJRA.
radartegal.com. (2022, November 30). Anggaran Dana Desa di Pemalang Berkurang Rp20 Miliar di Tahun 2023. Retrieved Desember 29, 2022, pukul 13.46, from https://radartegal.disway.id/amp/653794/anggaran-dana-desa-di-pemalang-berkurang-rp20-miliar-di-tahun-2023
Rahayuningtyas, D. P., & Setyaningrum, D. (2017). Pengaruh Tata Kelola Dan E-Goverment Terhadap Korupsi. Ekuitas: Jurnal Ekonomi dan Keuangan, 431-450.
Riadi, M. (2019, Maret 02). Pengertian, Jenis dan Pencegahan Fraud. Retrieved from kajianpustaka: https://www.kajianpustaka.com/
Riska Dwi Astuti. (2021). "Pengaruh Transparansi dan Akuntabilitas Terhadap Pengelolaan Keuangan Desa di Desa Tamalate Kabupaten Takalar". Skripsi.
Romadaniati et al. (2020). "Pengaruh Kompetensi Aparatur Desa, Sistem Pengendalian Internal dan Whistleblowing System Terhadap Pencegahan Fraud pada Pemerintah Desa dengan Moralitas Individu sebagai Variabel Moderasi (Studi pada Desa-Desa di Kabupaten Bengkalis)". Jurnal Ilmiah Akuntansi, 227-237.
spip.pn-semarang.go.id. (n.d.). Sstem Informasi Penelusuran Perkara Pengadilan Negeri Semarang. Retrieved Maret 18, 2023, pukul 17.08, from https://sipp.pn-semarangkota.go.id/list_perkara/
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sumarto, S. (2023). Akuntabilitas Dana Desa. Retrieved Januari 1 , 2023 pukul 01.57, from bpkp.go.id: https://www.bpk.go.id/jateng/konten/3544/AKUNTABILITAS-DANA-DESA
Sumitariani, N. K., & Adiputra, I. P. (2020). Faktor-faktor Penentu Keberhasilan Pencegahan Fraud. Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 167-175.
Tasya Anjani et al. (2022). "Pengaruh Perilaku Etis Karyawan dan Kesesuaian Kompensasi Terhadap Pencegahan Kecurangan (Survei pada Karyawan PT Bank Syariah Indonesia di Kota Bandung)". Bandung Conference Series: Accountancy, 1081-1085.
Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa. (2014). Republik Indonesia.
UU Nomor 14 Tahun 2008. (2008). Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 Tentang Keterbukaan Informasi Publik.
Wahyuni, E. S., & Nova, T. (2018). Analisis Whistleblowing System Dan Kompetensi Aparatur Terhadap Pencegahan Fraud (Studi Empiris Pada Satuan Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Bengkalis). INOVBIS, 189 - 194.
Watch, I. C. (2022). Tren Penindakan Kasus Korupsi Semester 1 Tahun 2022. Jakarta: Indonesia Corruption Watch.
Wulandari, T. (2017). Pengaruh Budaya Organisai, Peran Audit Internal, dan Whistlbowing System Terhadap Pencegahan Kecurangan. Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta.
www.antikorupsi.org. (2021). Tren Penindakan Kasus Korupsi Tahun 2020 dan 2021. Retrieved Desember 30, 2022, pukul 02.25, from https://antikorupsi.org/sites/default/files/dokumen/Tren%20Penindakan%202021.pdf
www.antikorupsi.org. (2022). Tren Penindakan Kasus Korupsi Semester 1 Tahun 2022. Retrieved Desember 30, 2022, pukul 02.00, from Indonesia Corruption Watch: https://antikorupsi.org/id/ten-penindakan-kasus-korupsi-semester-1-tahun-2022
www.bpkp.go.id. (2023). Akuntabilitas Dana Desa. Retrieved Desember 28, 2022, pukul 13.02, from BPKP: https://www.bpkp.go.id/jateng/konten/3544/AKUNTABILITAS-DANA-DESA#:~:text=Pada%20tahun%202019%2C%20Dana%20Desa,kembali%20meningkat%20menjadi%20Rp70%20triliun
www.kemenkopmk.go.id. (2022). kemenko pmk kooerdinasikan pelaksanaan kebijakan dana desa. Retrieved Desember 28, 2022, pukul 20.40, from kemenkopmk: https://www.kemenko-pmk-koordinasikan-pelaksanaan-kebijakan-dana-desa
www.pemalangkab.bps.go.id. (2018). Geografis. Retrieved Desember 29, 2022, pukul 13.00, from Sensus Data: https://pemalangkab.bps.go.id/subject/153/geografis.html#subjekViewTab1
www.setkab.go.id. (2022, Februari 19). Pemanfaatan Dana Desa Tahun 2021 dan Prioritas Pemanfaatan Dana Desa Tahun 2022. Retrieved Desember 28, 2022, pukul 02.02, from setkab: https://setkab.go.id/pemanfaatan-dana-desa-tahun-2021-dan-prioritas-pemanfaatan-dana-desa-tahun-2022/#:~:text=Tahun%202021%2C%20total%20Pagu%20Dana,85%20triliun%20pada%2074.939%20desa
Properti | Nilai Properti |
---|---|
Organisasi | Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan |
[email protected] | |
Alamat | Jl. Raya Pekajangan No. 1A Kedungwuni Pekalongan |
Telepon | (0285) 7832294 |
Tahun | 2024 |
Kota | Pekalongan |
Provinsi | Jawa Tengah |
Negara | Indonesia |