ASUHAN KEPERAWATAN Ny.B G1 P0 A0 HAMIL23MINGGU DI DESA SIMBANG KULON KECAMATAN BUARAN KABUPATEN PEKALONGAN
Pengarang : Rahma Oktavia, Nurul Aktifah, Isyti'ar
Kata Kunci   :JUDUL KTI
BAB IrnPENDAHULUANrnrnA. Latar Belakangrnrn Kehamilan adalah suatu proses yang diawali dari bersatunya sel telur dengan sel sperma, kemudian dilanjutkan dengan pembelahan-pembelahan dan implantasi dalam rahim, di akhiri dengan proses kehamilan bayi. Pembentukan plasenta dan tali pusat sebagai alat transportasi makanan serta oksigen untuk janin, pembentukan air ketuban serta tahap pertumbuhan dan perkembangan janin. Hal tersebut terjadi bersama-sama di dalam rahim (Baety 2011, h. 31).rnAngka kematian pada ibu dan janin menjadi prioritas utama yang harus ditanggulangi oleh pemerintah untuk mengurangi resiko kematian, menjamin reproduksi dan meningkatkan kualitas hidup ibu dan janin. Berdasarkan data dari sumber “profil kesehatan kabupaten pekalongan tahun 2014†Angka Kematian Bayi (AKB) di Kabupaten Pekalongan tahun 2014 sebesar 7,2 per 1.000 kelahiran hidup, sudah melampaui target Milenium Development Goals (MDGs) tahun 2015 yaitu (17/1.000 kelahiran hidup). Kemudian Angka Kematian Ibu (AKI) di Kabupaten Pekalongan tahun 2014 sebesar 244 per 100.000 kelahiran hidup, mengalami penurunan dibandingkan pada tahun 2013 dimana angka kematian ibu yang tercatat sebesar 183,2 jiwa per 100.000 kelahiran hidup. Cakupan pelayanan lengkap ibu hamil (K4) di Kabupaten Pekalongan pada tahun 2014 (96,9%) mengalami penurunan bila dibandingkan dengan cakupan tahun 2013 (98,8%).Cakupan Pelayanan lengkap ibu hamil (K4) melebihi target SPM 2015 yang sebesar 95%. Berdasarkan dari sumber “Laporan Cakupan Kapsul Vitamin A dan Asi Eksklusif Kabupaten Pekalongan Tahun 2016†kabupaten pekalongan pada bulan Februari 2016 bayi yang berumur 0-5 bulan berjumlah 8.050 dan yang diberi ASI eksklusif hanya 3.299 yaitu hanya mencakup 40,98%menurutKementrianKesehatanRepbulik Indonesia 2015.rnAngka kematian pada ibu dan janin harus di tekankan maka dari itu perlu adanya kerja sama dari semua pihak, baik dari pemerintah, maupun penyedia layanan kesehatan. Khususnya bagi tenaga kesehatan harus mampu berpikir kritis dalam melakukan asuhan keperawatan yang komprehensif pada ibu hamil serta mampu mengidentifikasi masalah-masalah klien yang dirumuskan sebagai diagnosa keperawatan, mampu mengambil keputusan yang tepat dalam mengatasi masalah keperawatan yang di alami oleh klien, serta dapat berkolaborasi dengan tim kesehatan lain untuk memberikan asuhan keperawatan yang optimal dan sesuai standart.rnB. Tujuan Penulisanrn1. Tujuan UmumrnTujuan umum yang ingin dicapai dalam pembuatan karya tulis ilmiah ini adalah memahami dan menerapkan Asuhan Keperawatan pada hamil trimester III.rn2. Tujuan Khusus.rna. Mampu melakukan pengkajian pada ibu hamil trimester IIIrnb. Mampu menganalisa dan merumuskan daignosa keperawatan selama memberikan Asuhan Keperawatn yang tepat dari masalah yang muncul pada ibu hamil trimester IIIrnc. Mampu merumuskan rencana tindakan selama memberikan Asuhan Keperawatan pada ibu hamil trimester IIIrnd. Mampu melakukan rencana tindakan keperawatan pada ibu hamil trimester IIIrne. Mampu melakukan evaluasi pada ibu hamil trimester IIIrnf. Mampu mendokumentasiakan Asuhan Keperawatan pada ibu hamil trimester IIIrnC. Manfaatrn1. Bagi penulisrna. Penulis mampu memberikan asuhan keperawatan pada klien dengan tepat.rnb. Menambah wawasan dan pengetahuan dalam menyusun karya tulis ilmiah.rnc. Mengembangkan pola pikir penulis dalam menerapkan teori dengan praktek di lahan.rnrn2. Bagi Instansi Pendidikanrna. Sumber kepustakaan bagi mahasiswa.rnb. Bahan dokumentasi dan bahan perbandingan untuk study kasus selanjutnya.rn
Referensi
-
Properti | Nilai Properti |
---|---|
Organisasi | Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan |
[email protected] | |
Alamat | Jl. Raya Pekajangan No. 1A Kedungwuni Pekalongan |
Telepon | (0285) 7832294 |
Tahun | 2017 |
Kota | Pekalongan |
Provinsi | Jawa Tengah |
Negara | Indonesia |