Penerapan Teknik Relaksasi Benson Terhadap Penurunan Intensitas Nyeri Pada Ibu Post Operasi Sectio Caesarea Diruang Boegenvil RSUD Dr. Adhyatma MPH Semarang : Studi Kasus
Pengarang : Azizah Faturahmi, Ratnawati
Kata Kunci   :Intensitas Nyeri; Post Sectio Caesarea; Relaksasi Benson
Program Studi Pendidikan Profesi Ners
Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan
Juli, 2024
ABSTRAK
Penerapan Teknik Relaksasi Benson Terhadap Penurunan Intensitas
Nyeri Pada Ibu Post Operasi Sectio Caesarea diruang Boegenvil RSUD
Dr. Adhyatma Mph Semarang : Studi Kasus
Azizah Faturahmi¹, Ratnawati¹, Theresia Dian Yogastina²
Latar Belakang : Nyeri post section cesarea dapat menyebabkan
terhambatnya proses ibu dalam merawat bayi sehingga perlu dilakukan
penanganan nyeri yang dapat membantu ibu. Relaksasi benson merupakan
pengembangan dari metode relaksasi nafas dalam dengan melibatkan faktor
keyakinan pasien, bekerja dengan cara mengalihkan fokus terhadap nyeri
dengan menciptakan suasana nyaman serta tubuh yang rileks maka tubuh
akan meningkatkan proses analgesia endogen hal ini diperkuat dengan adanya
kalimat atau mantra yang memiliki efek menenangkan.
Tujuan : Penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penerapan teknik
relaksasi benson pada ibu post sectio cesarea terhadap penurunan intensitas
nyeri.
Metode : Penelitian ini menggunakan desain studi kasus, pada satu ibu post
sectio caesarea diruang nifas dengan teknik penerapan Evidance Based
Practice Nursing terkait Relaksasi Benson untuk menurunkan intensitas nyeri
pada ibu post sectio caesarea dilakukan selama 2 hari 2 kali sehari. Penelitian
ini menggunakan sampel satu ibu post sectio caesarea di ruang nifas RSUD
Dr. Adhyatma MPH Semarang.
Hasil : Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada penurunan nyeri post
sectio caesarea pada ibu setelah dilakukan penerapan relaksasi benson.
Simpulan : Studi ini diharapkan dapat menjadi referensi pihak rumah sakit
untuk mengaplikasikan terapi non-farmokologis relaksasi benson pada pasien
post sectio caesarea sebagai upaya untuk membantu menurunkan intensitas
nyeri.
Referensi
Anas, T. (2016). Konsep dan Penatalaksanaan Nyeri. EGC.
Andarmoyo, S. (2013). konsep dan aplikasi manajemen nyeri persalinan.
Anggoro Sugito. (2023). Aromaterapi dan Akupresur Pada Pasien Sectio Caesarea. Pustaka Rumah Cinta.
Aprina, A., & Puri, A. (2016). Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Persalinan Sectio Caesarea di RSUD dr.H.Abdul MoeloekProvinsi Lampung. Jurnal Kesehatan, 7(1), 90. https://doi.org/10.26630/jk.v7i1.124
Asmadi. (2019). Pengaruh teknik genggam jari pada pasien post sectio caesarea.
Astutiningrum, D. (2019). Penerapan Tehnik Relaksasi Benson untuk Menurunkan Nyeri pada Pasien Post Sectio Caesarea. 934–938.
Bambang Suryono Suwondo, L. M. (2017). Buku Ajar nyeri.
Djala, F. L., & Tahulending, D. Y. (2018). Pengaruh Teknik Relaksasi Genggam Jari Terhadap Tingkat Nyeri Pada Pasien Post Sectio Caesarea Di Ruangan Kebidanan Rumah Sakit Umum Daerah Poso. Journal of Islamic Medicine, 2(2), 1. https://doi.org/10.18860/jim.v2i2.5773
Hanifah, A. (2022). Pemberian terapi benson terhadap kecemasan ibu pre operasi sectio caesarea di rsud kota salatiga. Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan.
Haris, A., Hidayanti, D., & Dramawan, A. (2017). Pemberian Relaksasi Benson Terhadap Penurunan Nyeri Pada Ibu Post Partum Sectio Caesarea Di RSUD Bima. 3(2).
Kamallia, L. N. (2023). Pengaruh teknik relaksasi benson dalam mengatasi nyeri akut pada ny . S dengan post partum sc Universitas Harapan Bangsa, Program Studi Pendidikan Profesi Ners Email [email protected] Universitas Harapan Bangsa , Program Studi Pendidikan Profesi Ners Em.303–316.
Kemenkes, R. (2018). Hasil Utama Riset Kesehatan Dasar Tahun 2018. Kementerian Kesehatan RI.
Kosasih, T. S. &. (2015). Konsep dan Aplikasi Relaksasi dalam Keperawatan Maternitas. PT Refika Aditama.
Maimunah, A. (2011). Dzikir Untuk Mengatasi Kecemasan Ibu Hamil Pertama. 8(1), 1–22.
Mohammed, F. M., Hassan, A. A., Abdallah, H., & Sayed, E. (2023). Effect of Benson Relaxation Technique on Intensity of Post Cesarean Section Pain among Primipara Women. 4, 878–893.
Morita, K. M., Amelia, R., & Putri, D. (2020). Pengaruh Teknik Relaksasi Benson Terhadap Penurunan Nyeri Pada Pasien Post Operasi Sectio Caesarea di RSUD Dr . Achmad Mochtar Bukittinggi. 5(2), 106–115.
Naili, N., & Prasetyorini, Y. (2023). Penerapan Relaksasi Benson Untuk Menurunkan Nyeri Pada Pasien Dengan Post Operasi Sectio Caesarea. 7(1), 6–10.
Perry & Potter. (2012). Buku Ajar Fundamental Keperawatan?: Konsep, Proses dan Praktik Edisi 4 Volume 2. Alih bahasa?: Renata Komalasari, Dian Evriyani, Enie Novieastari, Alfrina Hany, Sari Kurnianingsih. EGC.
Ramandanty, P. F. (2019). Asuhan Keperawatan Pada Ibu Post Operasi Sectio Caesarea Di Ruang Mawar Rsud AW Sjahranie Samarinda.
Razak Alwindo, Suharsono, S. A. (2023). Quantum Touch Turunkan Nyeri dan Mempercepat Mobilisasi Pasien Post Sectio Caesarea. Cv. Mitra Cendikia Media.
Sulisdian, M. E. (2019). Buku Ajar Asuhan Kebidanan Persalinan Dan Bayi Baru Lahir. CV Oase Group.
Tirtawati, G. A., Purwandari, A., & Yusuf, N. H. (2020). Efektivitas Pemberian Aromaterapi Lavender Terhadap Intensitas Nyeri Post Sectio Caesarea. JIDAN (Jurnal Ilmiah Bidan), 7(2), 38–44. https://doi.org/10.47718/jib.v7i2.1135
Zhou Changqin, L. Z. (2021). Effect of blood tranfusion during cesarean section on postpartum hemorrhage in a tertiarty hospital over a 4-yeras period. Wolters Kluwer Health.
Properti | Nilai Properti |
---|---|
Organisasi | Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan |
[email protected] | |
Alamat | Jl. Raya Pekajangan No. 1A Kedungwuni Pekalongan |
Telepon | (0285) 7832294 |
Tahun | 2024 |
Kota | Pekalongan |
Provinsi | Jawa Tengah |
Negara | Indonesia |